(Jangan) Posesif I


Bunga yang kau rawat
merekah,
biarkanlah tumbuh dengan sempurna.
Meski dikelilingi dengung kagum para serangga,
mereka takkan membawanya lari
pergi dari tempatnya.


Audrey Diwantri Alodia
Tuesday, July 28th 2015 

Comments

Popular Posts